Halaman kontak, tentunya anda semua tidak asing lagi dengan yang satu ini. Ya halaman yang digunakan oleh pemilik website untuk berkomunikasi lebih luas kepada para visitor baik yang berlangganan maupun tidak dengan menggunakan contact form.
Diblog sebenarnya telah disediakan juga widget contact form yang dapat digunakan blogger untuk berkomunikasi dengan para visitornya, namun widget tersebut hanya dapat diletakan pada bagian sidebar/footer tidak untuk didalam sebuah halaman blog. Lalu bagaimana caranya agar bisa berada pada sebuah halaman diblog ??
Maka dipostingan ini saya akan berbagi pengalaman kepada anda semua, bagaimana membuat contact form pada halaman blog dengan mudah dan tidak memerlukan waktu lama.
Langsung saja :
1. Kunjungi website http://www.123contactform.com/ (Website ini memberikan layanan pembuatan contact form gratis kepada para pemiliki website atau blog).
2. Daftar menjadi member 123.contactform dengan cara klik button Sign up.
3. Setelah daftar dan konfirmasi keanggotaan, anda login di 123.contactform kemudian klik tombol Create New Form pada tab Dashboard. Seperti gambar dibawah ini :
4. Selanjutnya anda pilih form type "Contact & Lead Form". Seperti gambar dibawah ini :
5. Buat dan tentukan ukuran contact form anda menggunakan tools yang disediakan 123.contactform. Seperti gambar dibawah ini :
6. Jika telah selesai membuat klik tombol continue, selanjutnya buat pengaturan untuk penerimaan pesan, gunakan email anda yang aktif sebagai penerima pesan notifikasi dari email yang dikirimkan oleh visitor, jika sudah tekan tombol continue. Seperti gambar dibaawah ini :
7. Copy script cantoct form yang telah anda buat, dengan cara pilih tombol publish form untuk blogger, kemudian copy script yang berada pada kolom. Seperti gambar dibawah ini :
8. Login ke blogger > pilih menu halaman > buat halaman baru > paste script yang tadi dicopy kedalam halaman pada bagian html.
9. Terakhir sebelum dipublikasikan sebaiknya anda pratinjau terlebih dahulu agar dapat dilihat kekurangan dari tampilan contact form.
Semoga bermanfaat....
Komentar
Posting Komentar
Selamat datang diBlog Reza Kuntokz!
Peraturan Berkomentar :
No.1 - Berkomentar yg baik dan benar sesuai dengan artikel terkait.
No.2 - Berkomentar jangan mengandung SARA, SERONOK, SPAM.
No.3 - Dilarang memasang link aktif.
No.4 - Gunakan akun terdaftar untuk berkomentar.
No.5 - Bagi yg melanggar peraturan, komentarnya tidak akan ditampilkan.
=> Moderasi Komentar diaktifkan, semua komentar yang masuk akan ditinjau terlebih dahulu sebelum diterbitkan!
******************************************************************************
Terima kasih atas kunjungannya!